BandungRaya
No Result
View All Result
Minggu, 24 Januari, 2021
  • Home
  • SOSIAL
  • PENDIDIKAN
  • PERISTIWA
  • BIROKRASI
  • WARTA ISTANA
  • PARLEMEN
  • POLITIK
SUBSCRIBE
  • Home
  • SOSIAL
  • PENDIDIKAN
  • PERISTIWA
  • BIROKRASI
  • WARTA ISTANA
  • PARLEMEN
  • POLITIK
No Result
View All Result
BandungRaya
No Result
View All Result

Melalui GDE. Peduli Covid 19, PT. Geodipa Energi Salurkan Ribuan Paket Sembako ke Desa Peyangga

mm Asep Sahrial
2 min read
453 29
0
Melalui GDE. Peduli Covid 19, PT. Geodipa Energi Salurkan Ribuan Paket Sembako ke Desa Peyangga

SOREANG. (BR) Sebagai wujud kepedulian PT. Geo Dipa Energi ( Persero) terhadap warga sekitar melalui program GDE. Peduli, salurkan bantuan sembako bagi Terdampak Covid 19 yang berada di Desa Sugihmukti Kec. Pasirjambu, Ds. Alam Endah Kec. Rancabali dan Desa Panundaan Kec. Ciwidey Kab. Bandung.

WAJIBDIBACA

Antre Rapid tes

Difasilitasi Pemkab Bandung, Puluhan Anggota PWI ikuti Rapid Antigen Covid 19

Rabu, 20 Januari, 2021
2.5k
Berawal Dari Pemberhentian Kades Depinitif, Kini Muncul Gejolak Baru di Desa Panundaan

Berawal Dari Pemberhentian Kades Depinitif, Kini Muncul Gejolak Baru di Desa Panundaan

Rabu, 20 Januari, 2021
2.9k

Menurut Perwakilan HC, GA & Finance Manager PT. Geo Dipa Energi, Rita Purwita Ilhamisari bandungraya. net mengatakan bahwa bantuan yang diberikan disampaikan kepada Warga Desa Penyangga terdampak Covid 19, diantaranya warga Desa Sugihmukti Kec. Pasirjambu sebanyak 1350 Paket Sembako, Desa Alam Endah Kec. Rancabali sebanyak 1030 Paket Sembako, dan Desa Panundaan Kec. Ciwidey sebanyak 580 Paket Sembako.

Selain menyampaikan bantuan ke warga Desa Penyangga pihak Geo Dipa Energi sampaikan bantuan bagi warga kab. Bandung ke pihak Pemkab sebanyak 1600 Paket sembako. “Keseluruhan paket sembako yang disampaikan melalui GDE peduli covid 19 sebanyak 4.830 paket,”jelasnya.

Diutarakan Rita, disamping bantuan sembako, pihak PT.Geo Dipa Energi (Persero) melalui program GDE. Peduli Pandemi Covid 19 , untuk Penanganan dan Antisifasi penyebaran coronavirus Pandemi Covid-19 PT. Geo Dipa Energi (Persero) Unit Patuha juga berikan bantuan disinfektan untuk penyemprotan fasilitas umum, masker, handsanitizer, dan lainnya, dengan estimasi biaya sekitar 700 juta rupiah.

Lebih Jauh Rita Purwita Ilhamisari, menuturkan bahwa dalam penyampaian bantuan pihaknya tidak terlepas dari standar dan SOP Covid 19, yang diantaranya bantuan disampaikan secara simbolis kepada para Ketua RW, yang hadir diwajibkan pakai masker, dengan Fisical Distancing dan Sosial Distancing menjadi patokan Utama dalam penyampaian bantuan dihadapan Para Kepala Desa Sugihmukti, Alam Endah dan kades Panundaan.

“Hari ini Senin (27/04) kita sampaikan di 2 Desa yaitu Desa Sugihmukti dan Desa Alam Endah, sedangkan untuk Desa Panundaan Kec. Ciwidey baru akan disampaikan besok, Selasa (28/04),” paparnya.

Sementara Kepala Desa Sugihmukti, H. Ruswan Bukhori pada bandungraya. net mengatakan bahwa bantuan sembako dari PT. Geo Dipa Energi ( Persero) disampaikan kepada warga yang tidak masuk dalam pengajuan penerima manfaat Terdampak covid 19. yang diajukan Pemerintah Desa ke Dinas Sosial Kab. Bandung.

” Insya Alloh yang sudah menerima bantuan sembako dari PT. Geo Dipa tidak akan mendapatkan bantuan dari bantuan lain yang disampaikan melalui Pemerintah Desa, karena nantinya dapat dilihat dan terditeksi dari data penerima,” ujar H. Ruswan.

Diutarakan Kades Sugihmukti, bahwa ini Bantuan pertama yang diterima Pemerintah Desa untuk warga, yang didapat dari kepedulian pihak PT. Geo Dipa Energi, sementara bantuan dari Pemerintah baik Pusat, Provinsi, maupun Pemkab Bandung Hingga hari ini (27/04/) belum ada yang masuk ke Desa Sugihmukti Kec. Pasirjambu Kab. Bandung.

Hal senada disampaikan Kepala Desa Alam Endah Kec. Rancabali Kab. Bandung H. Awan Rukmawan, bahwa bantuan yang diberikan pihak Geo Dipa Energi melalui Program GDE. peduli mudah mudah dapat mengurangi Beban warga, apalagi dengan tengah diberlakukannya lockdown dan PSBB parsial dibeberapa daerah dikab. Bandung.

Papar Awan Pula, bahwa warga terdampak covid 19 yang menerima bantuan sembako dari PT. Geo Dipa Energi tidak termasuk dalam daftaran warga yang disampaikan ke pihak Dinas Sosial Kab. Bandung, dan Bukan penerima Manfaat program PKH dan BPNT, imbuhnya.

Ucap Awan, banyak sekali yang dirasakan warga saat ini dampak dari Pandemi covid 19, apalagi sektor ekonomi masyarakat, semoga bantuan dari pihak Geo Dipa Energi benar benar membantu dan bermanfaat bagi warga, secara pribadi dan lembaga Awan mengucapkan terimakasih kepada pihak Geo Dipa Energi atas segala atensi dan kepedulian terhadap warga penyangga. (BR. 01)

Bagikan ini:

  • Klik untuk berbagi pada Twitter(Membuka di jendela yang baru)
  • Klik untuk berbagi di WhatsApp(Membuka di jendela yang baru)
  • Klik untuk membagikan di Facebook(Membuka di jendela yang baru)
Bagikan171Tweet107Kirim

RelatedBerita

Antre Rapid tes

Difasilitasi Pemkab Bandung, Puluhan Anggota PWI ikuti Rapid Antigen Covid 19

Rabu, 20 Januari, 2021
2.5k
Berawal Dari Pemberhentian Kades Depinitif, Kini Muncul Gejolak Baru di Desa Panundaan

Berawal Dari Pemberhentian Kades Depinitif, Kini Muncul Gejolak Baru di Desa Panundaan

Rabu, 20 Januari, 2021
2.9k
Jelang HPN Berbagai Kegiatan Diselenggarakan PWI Kab. Bandung

Jelang HPN Berbagai Kegiatan Diselenggarakan PWI Kab. Bandung

Selasa, 19 Januari, 2021
2.5k
Pergantian Kabag Sumda dan Dua Kapolsek Dipimpin Kapolresta Bandung

Pergantian Kabag Sumda dan Dua Kapolsek Dipimpin Kapolresta Bandung

Selasa, 12 Januari, 2021
2.6k
Berita Selanjutnya
Jajaran UPTD Dalduk Sumedang Utara/ Cisarua Menggelar “Gasibu”

Jajaran UPTD Dalduk Sumedang Utara/ Cisarua Menggelar "Gasibu"

Asosiasi BPD Kec. Katapang Bagikan 500 Paket Sembako Untuk Warga Terdampak Covid-19

Asosiasi BPD Kec. Katapang Bagikan 500 Paket Sembako Untuk Warga Terdampak Covid-19

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

  • Resmi, PPKM Jawa-Bali Diperpanjang Hingga 8 Februari

    Resmi, PPKM Jawa-Bali Diperpanjang Hingga 8 Februari

    493 Dibagikan
    Bagikan 197 Tweet 123
  • Berawal Dari Pemberhentian Kades Depinitif, Kini Muncul Gejolak Baru di Desa Panundaan

    470 Dibagikan
    Bagikan 188 Tweet 118
  • Tugas Pokok dan Fungsi Pengawas Sekolah

    1904 Dibagikan
    Bagikan 763 Tweet 476
  • Gegara Ketahuan Dalam Monev, Kades Ciwidey Terbitkan Surat Pernyataan

    422 Dibagikan
    Bagikan 169 Tweet 106
  • Terkait Proses PAW Kades Panundaan, Ini Kata Camat Ciwidey

    419 Dibagikan
    Bagikan 168 Tweet 105
BandungRaya

© 2020 bandungraya.net

Navigate Site

  • PEDOMAN PEMBERITAAN
  • HUBUNGI KAMI
  • IKLAN
  • REDAKSI

Follow Us

No Result
View All Result
  • Home
  • HUBUNGI KAMI
  • IKLAN
  • PEDOMAN PEMBERITAAN
  • POLLING BUPATI DAN WAKIL BUPATI BANDUNG
  • POS
  • REDAKSI
  • Subscription

© 2020 bandungraya.net

Welcome Back!

OR

Login to your account below

Forgotten Password?

Create New Account!

Fill the forms bellow to register

All fields are required. Log In

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In