Soreang (BR).- Belum lama ini pihak PT. PDAM tirta Rahaja mensosialisasikan kenaikan tarif terhadap para konsument, sosialisasi tersebut dilakukan baik melalui Media Cetak dan elektronik, maupun melalui surat langsung kepada para konsument.
Sebaiknya niat PT. PDAM tirta Raharja tersebut dievaluasi kembali, bila melihat pelayanan pihak PDAM sendiri terhadap konsument terkesan buruk, dan mengabaikan keluhan para konsument.
Seperti yang disampaikan para konsument kepada bandungraya. net Mereka menuturkan bahwa dirumah Mereka aliran Air PDAM sudah tidak dapat dirasakan lagi.
Menurut konsument yang berinisial ( E) dirumahnya Serta tetangga sebelahnya alirab Air PDAM sudah tidak menyala selama 3 minggu, dan itu sama sekali tidak menyala setetes pun.
Hal senada disampaikan konsumen ( R), ( F) dan banyak lagi yang lainya ada kurang leboh 150 s/d 300 konsument sudah 1 minggu tidak merasakan aliran Air pdam, padahal menurut mereka kami selalu melakukan pembayaran rekening tepat waktu.
Yang menjadi pertanyaan kami, kami melakukan pembayan sebagai konsument wajat toh kalau menuntut pelayan maxsimal dari pihak PDAM, jangan dulu dinaikan Tarif kalau pelayan terhadap konsument seperti ini, ujar para konsument.
Saat dihubungi Dwi Ristanto ( Pelayan Langganan) pada bandungraya. net menuturkan bahwa banyak keluhan dari konsument berkaitan dengan Air bersih, namun ia tidak dapat berbuat banyak karena keterbatasan sarana yang dimiliki, apalagi kondisi Air Baku belum stabil,.
Dijelaskan Dwi bahwa konsument di Komplek Gading Tutuka hingga saat ini kurang lebih ada 500 pelanggan, dan kalau ada pengadua. ia menyampaikan permohonan maaf Karena keterbatasan armada, ujarnya.
Dengan kejadian tersebut alangkah bijaknya bila pihak PDAM tirta Raharja dapat melakukan evaluasi kembali pada perencanaan Menaikan Tarif pdam terhadap Konsument. (BR. 01)
Discussion about this post