Sugih, didampingi para wakil ketua DPRD dari Fraksi Partai Gerindra, PDIP dan PKS melakukan peninjauan langsung di Desa Mekarsaluyu dan Desa Cimenyan kab. Bandung.
Dikatakan Ketua DPRD Kab. Bandung bahwa aspirasi yang disampaikan para korban bencana angin puting beliung dan warga cimenyan sudah dapat dihimpun oleh pihaknya, dan itu akan disampaikan serta dimusyawarahkan pada agenda Musrenbang tingkat kabupaten yang akan digelar esok hari, paparnya.
Dalam kunjungan Ketua DPRD yang didampingi para wakil ketua DPRD tersebut disampaikan pula bantuan sembako dan lainnya yang diterima oleh kepala Desa Mekar Saluyu Kec Cimenyan Kab. Bandung. (BR-12)
Page 2 of 2
Discussion about this post