Resmikan Layanan Terapi Rumah Alifa, Dadang Supriatna Sebut Penyandang Disabilitas Punya Hak yang Sama Jadi CPNS
Bandung (BR.NET).-Bupati Bandung Dadang Supriatna meresmikan layanan terapi Rumah Alifa bagi anak-anak disabilitas di Kecamatan Pacet Kabupaten Bandung, Kamis (15/8/2024)....